Kelurahan Serdang melakukan penataan kawasan unggulan triwulan (TW) ketiga, di Gang Mawar 2 RT 02 RW 02 Kelurahan Serdang, Kecamatan Kemayoran, Jakarta Pusat, Selasa (6/8).
Konsep penataan kawasan unggulan triwulan ketiga ini mengusung penghijauan dengan melibatkan masyarakat.