Harap Tunggu

SUKU DINAS CIPTA KARYA TATA RUANG DAN PERTANAHAN (CITATA)



Menyelenggarakan urusan pemerintahan Dinas Cipta Karya, Tata ruang dan Pertanahan, urusan pemerintahan bidang statistik dan urusan pemerintahan bidang persandian.

SUMBER DAYA AIR



Dinas Sumber Daya Air mempunyai tugas menyelenggarakan urusan pemerintahan dibidang pekerjaan umum dan penataan ruang pada sub urusan sumber daya air, sub urusan air minum, sub urusan air limbah, sumber urusan drainase, dan urusan pemerintahan bidang energi dan sumber daya mineral pada sub urusan geologi.

Lokasi Rumah Pompa di Kecamatan Tanah Abang :

No Rumah Pompa Lokasi Pompa
1 Pompa Jati Pinggir 1 Samping Rusun Petamburan, Jl. Petamburan Raya, Kecamatan Tanah Abang
2 Pompa Jati Pinggir 2 Jl. Petamburan Raya, simpang Jl. Petamburan 2, Kelurahan Petamburan, Kecamatan Tanah Abang
3 Pompa Jati Pinggir 3 Jl. Petamburan Raya, simpang Jl. Petamburan 2, Kelurahan Petamburan, Kecamatan Tanah Abang
4 Pompa Thamrin Gedung Jaya Gedung Jaya, Jl. MH Thamrin, simpang Jl. Wahid Hasyim, Kecamatan Tanah Abang
5 Pompa Thamrin Menara Topas Menara Topas, Jl. MH Thamrin, Kecamatan Tanah Abang
6 Pompa Mapalus (Lippo Thamrin) Tanah kepemilikan PT. Ex. Maphalus, Jl. MH. Thamrin, Kecamatan Tanah Abang
7 Pompa Benhil Jl. Benhil Kavling 36, Kecamatan Tanah Abang
8 Pompa Waduk Melati Jl.Talang Betutu Ujung No.1 Jakarta Pusat, Gedung Pompa Waduk Melati, Kec.Tanah Abang, Kel. Kebon Melati

BINAMARGA



Infrastruktur Bina Marga merupakan bagian penting bagi suatu kota guna mendukung kehidupan masyarakat dalam kebutuhan transportasi. Penyediaan infrastruktur bina marga, pada saat ini dan masa mendatang tidak hanya menitik beratkan pada kekuatan struktur saja, namun juga harus memperhatikan dan fungsi dan disain yang berkualitas serta dapat membentuk perilaku yang tertib masyarakat dan berwawasan lingkungan.

Seperti halnya Dinas SDA, Bina Marga juga merupakan dinas yang membidangi jalan khususnya jalan provinsi dan jalan lingkungan di Wilayah DKI Jakarta. Selain jalan Bina Marga juga membidangi perbaiki, penataan dan perawatan pedestrian dan trotoar di seluruh Povinsi DKI Jakarta. Website Dinas SDA dapat diakses melalui https://dinasbinamarga.jakarta.go.id

binamarga
binamarga
binamarga

LINGKUNGAN HIDUP

UMKM



Mempunyai tugas menyelenggarakan urusan pemerintahan bidang perindustrian, bidang perdagangan, dan bidang koperasi, usaha kecil dan menengah.

umkm

Program unggulan Dinas UMKM Provinsi DKI Jakarta adalah menyediakan penampungan bagi pedagang yang ditata sedemikian rupa agar tidak mengganggu kenyamanan masyarakat berupa Loksem/Lokbin. Kecamatan Sawah Besar terfasilitasi Lokbin/Loksem sebagai berikut :

Loksem JP 25 :
  • Jl.Gg.Poseng Kel.Pasar Baru
Di Kelurahan KARET TENGSIN terdapat :
  • JP 64, Jl. Karet Abdul Jalil
Di Kelurahan BENDUNGAN HILIR terdapat :
  • JP 45 Jl. Danau Tondana
  • JP 46 Jl. Pejompongan Raya
  • JP 55 Jl. Bendungan Walahar
  • JP 80 Jl. Pejompongan V

Sesuai Keputusan Walikota No: 41 Tahun 2022, bahwa JP adalah sebutan dari Jakarta Pusat