Sosialisasi pra Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang)

Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Pusat mengadakan sosialisasi pra Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Kelurahan (Rembuk RW) dalam rangka penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Tahun 2026 di Ruang Serbaguna Utama, Kantor Wali Kota Jakarta Pusat, Jalan Tanah Abang I, Gambir, Senin (30/12).