Walikota Administrasi Jakarta Pusat Arifin melakukan penandatanganan Berita Acara Serah Terima (BAST) fasilitas sosial fasilitas umum (fasos fasum) sesuai Surat Izin Penunjukan Penggunaan Tanah (SIPPT) dari PT Rointa Eka Jaya selaku pemilik gedung Pusat Grosir Metro Tanah Abang berupa prasarana jalan dan marga jalan.