Walikota Administrasi Jakarta Pusat Melakukan Kegiatan Kerja Bakti Gerebek Lumpur

Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Pusat bersama warga melakukan kerja bakti gerebek lumpur di Jalan Percetakan Negara X A dan X B, RW 04 Kelurahan Rawasari, Kecamatan Cempaka Putih, Minggu (12/1) pagi.