Kecamatan Gambir melakukan sosialisasi terkait rencana pembangunan trotoar di wilayah Kelurahan Petojo Selatan.
Sosialisasi ini diikuti para Ketua RT dan RW, LMK, FKDM, Lurah Petojo Selatan, ...